Sumber: http://embassyofindonesia.it |
Program beasiswa yang diberi nama One Semester Exchange Student Scholarship for ASEAN Students (Beasiswa Program Satu Semester Pertukaran Pelajar untuk pelajar negara ASEAN) di bidang Communication Management, Bachelor of Arts, English Program.
Syarat utamanya untuk mendapatkan beasiswa ini antara lain adalah waga negara Indonesia, lulusan universitas yang terakreditasi, serta memiliki IPK yang bagus.Kandidat yang berhasil meraih beasiswa ini akan memperoleh tunjangan kuliah senilai 78.000 Baht dan tunjangan pribadi senilai 50.000 Baht.
Batas pengiriman aplikasi untuk beasiswa ini ditunggu sampai 31 Maret 2011. Informasi detail mengenai syarat dan pendaftaran beasiswa ini bisa dilihat di situs www.inter.commarts.chula.ac.th.
0 komentar:
Posting Komentar
Tanggapan Anda